Senin, 09 Agustus 2010

Source Code Jam dan Tanggal Dengan Flash CS 3

Source Code Jam dan Tanggal Dengan Flash CS3
            Untuk membuat tampilan flash (misalnya untuk media pembelajaran), anda pasti ingin meletakkan jam atau tanggal di media yang anda buat, contohnya seperti dibawah ini:

Untuk membuatnya cukup sederhana. Buka Program flash anda (saya menggunakan Flash CS 3 dengan AS 2), langkahnya:

  1. Buat File Baru.
  2. Properties Tanggal
  3. Untuk membuat tanggal, buat 1 dinamic text dengan properties seperti dibawah ini:
  4. Movie Clip Tanggal
  5. Kemudian ubah dinamic text yang sudah anda buat menjadi movie clip dengan properties:
  6. Klik kanan movie clip yang anda buat tadi, pilih action kemudian copy paste code dibawah ini:
  7. onClipEvent (load)
    {
        days = new Array("Minggu", "Senin", "Selasa", "Rabu", "Kamis", "Jumat", "Sabtu", "Minggu");
        months = new Array("Januari", "Februari", "Maret", "April", "Mei", "Juni", "Juli", "Agustus", "September", "Oktober", "November", "Desember");
        timedate = new Date();
    }
    onClipEvent (enterFrame)
    {

        todaydate = timedate.getDate();
        day = timedate.getDay();
        dayname = days[day];
        month = timedate.getMonth();
        monthname = months[month];
        year = timedate.getFullYear();

        datein = dayname + " " + todaydate + " " + monthname + " " + year;
       
    }
     
  8. Properties Jam
  9. Untuk membuat jam, buat 1 dinamic text dengan properties seperti dibawah ini:
  10. Movie Clip Jam
  11.  Kemudian ubah dinamic text yang sudah anda buat menjadi movie clip dengan properties:
  12.  Klik kanan movie clip yang anda buat tadi, pilih action kemudian copy paste code dibawah ini:
  13. onClipEvent (load) {
        timedate = new Date();
    }
    onClipEvent (enterFrame) {
        hour = timedate.getHours();
        minutes = timedate.getMinutes();
        seconds = timedate.getSeconds();

        if (length(minutes) == 1) {
            minutes = "0"+minutes;
        }
        // end if
        if (length(seconds) == 1) {
            seconds = "0"+seconds;
        }
        // end if
        Hourtime = hour+" : "+minutes+" : "+seconds;

    }
  14. Selesai
  15. Download File Rar nya Disini


0 comments:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

Enter your email address to subscribe:

Delivered by FeedBurner

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | SharePoint Demo